Kumpulan Situs URL Shortener Indonesia Legit 2019


Dizaman yang semakin canggih ini, banyak cara untuk mendapatkan uang dari internet. Seperti Trading, Investasi Online, Jualan Online, dan bahkan URL Shortner. Jadi kali ini kita akan membahas beberapa Situs URL Shortener Indonesia yang legit dan juga pasti recommended di tahun 2019 ini.


Oke, sebelum masuk lebih dalam. Saya jelaskan dulu apa itu URL Shortener dan apa fungsinya. URL Shortener atau biasa disebut sebagai Shortlink, sering sekali digunakan oleh kalangan para pencari uang di dunia online. URL Shortner atau Shortlink sendiri memiliki arti memperpendek url/link. Ini ditujukan supaya saat kita menyebarkan url/link di blog maupun di sosial media, url nya jadi lebih pendek dan terlihat sedikit rapih. Apalagi kebanyakan dari sekarang url shortner sendiri menyediakan fitur custom, jadi linknya nanti bisa kita tentukan sesuai dengan apa yang kita inginkan. Sudah cukup jelas kan ? Oke mari kita lanjut ke pembahasan utama. Berikut adalah beberapa Shortlink Indonesia yang bisa dianggap legit.


1. Safelinku


Safelinku.com

Shortlink pertama yang saya rekomendasikan adalah Safelinku. Situs ini sudah berkontribusi dalam perbisnisan online di indonesia sejak 2016, dan tentu sampai sekarang masih membayar. Payout Rate nya pun tinggi, bisa mencapai $10 untuk ip Jerman. Untuk ip Indonesia sendiri berkisar $5.3, sangat besar dibanding shortlink-shortlink sebelumnya yang sekarang sudah mati. Untuk metode pembayaran/withdraw nya ada 5 jalur, Bank, Paypal, Pulsa, Gopay, dan OVO. Untuk minimal pembayaran Bank adalah $5, Paypal $5, Pulsa 10.000, Gopay 25.000, dan OVO 25.000. Tertarik untuk mencobanya ? Silahkan daftar disini.


2. Safelink


safelink

Kedua, Safelink. Safelink.co.id ini adalah sebuah situs Shortlink terbaru, baru lahir beberapa hari yang lalu. Saya merekomendasikan ini karena dalam hal Payout Rates yang tinggi dan Metode Pembayarannya yg bisa dianggap kecil dibandingkan Safelinku. Payout Rates untuk ip Jerman adalah $8.20, sedangkan untuk ip indonesia sekitar $4.20. Untuk metode pembayarannya kita bisa memilih Paypal (Minimal $2), Bank (Minimal $5), Pulsa (Minimal 10.000), Gopay (Minimal 20.000), dan Token PLN (Minimal 20.000). Tertarik mencobanya ? Daftar disini!.


3. SafelinkBlogger


SafelinkBlogger

SafelinkBlogger berada di urutan ketiga, kenapa saya taruh diurutan ketiga ? Karena harus sesuai dengan yang saya katakan tadi, saya urutkan dari yg termahal terlebih dahulu. Eitss, tapi bukan berarti SafelinkBlogger membayar murah membernya. Untuk ip Jerman SafelikBlogger mematok Payout Rate $8.20, sedangkan untuk ip Indonesia SafelinkBlogger mematok Sekitar $4. Cukup lumayan kan ? Nah, untuk metode pembayarannya sendiri, SafelinkBlogger memiliki 7 Metode Pembayaran. Paypal ($2), Bank ($5), Pulsa ($0.88), Gopay ($1.90), Token PLN ($1.90), Alfamart & Indomart ($0.88), dan OVO ($2). Untuk pencari uang pemula, Minimum pembayarannya cukup ringan lah ya. Jika tertarik silahkan Daftar disini.


Untuk yang belum tahu apa itu Payout Rate. Payout Rate adalah eCPM/CPM atau juga kepanjangan dari Cost per Million atau sering disebut dalam istilah bahasa indonesianya Dibayar per Seribu pengunjung, jadi setiap 1000 pengunjung yg melewati link anda dari Shortlink diatas, maka anda akan mendapat bayaran sesuai Payout Rate yang telah ditetapkan.

Untuk shtme.co kenapa tidak saya masukkan, karena saya menemukan beberapa kesalahan admin. Seperti penghapusan akun yang tidak jelas penyebabnya seperti yang pernah saya alami, tapi ini saya bukan bermaksud menjelekkan shtme.co dan sebenarnya bukan hanya itu alasan saya tidak memasukkan shtme. Tapi juga dalam hal Payout Rates yg bisa dikatakan sangat kecil sekali.

Baiklah, sepertinya cukup sekian postingan kali ini. Kurang lebihnya harap dimaklumi karena saya juga masih termasuk awam dalam perbisnis-an online. Selamat malam dan sampai jumpa.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »